PELAYANAN SPT TAHUNAN BERDASARKAN PRINSIP SIPAKAINGE

Safria Syarifuddin, Sri Nirmala Sari, Ilham Ilham, Rukminih Arifin, Veronika Sari Den Ka

Abstract


The Indonesian Directorate General of Taxation, through the Regional Office for South, West, and Southeast Sulawesi, has a collaboration program with the Bosowa Polytechnic in terms of community service by establishing the Bosowa Polytechnic Tax Center with Tax Volunteer Program, which is carried out every year. Tax volunteers are a community service program for students from various universities to help taxpayers and help the tax office carry out the annual tax reporting program. Through tax volunteer activities, students are able to increase literacy in the field of taxation, especially for students of the D3 Taxation Study Program at the Bosowa Polytechnic who receive placement locations in Makassar City. Lecturers and students carry out community service by helping individual and corporate taxpayers fill out their annual tax returns.

 Direktorat Jenderal Pajak RI, melalui Kantor Wilayah Sulawesi Selatan, Barat, dan Tenggara, memiliki program kerja sama dengan Politeknik Bosowa dalam hal pengabdian kepada masyarakat dengan membentuk Tax Center Politeknik Bosowa dengan Program Relawan Pajak yang dilaksanakan setiap tahun. Relawan pajak merupakan program pengabdian masyarakat bagi mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi untuk membantu wajib pajak dan membantu kantor pajak dalam melaksanakan program pelaporan pajak tahunan. Melalui kegiatan relawan pajak, mahasiswa mampu meningkatkan literasi di bidang perpajakan khususnya bagi mahasiswa Program Studi D3 Perpajakan Politeknik Bosowa yang mendapat lokasi penempatan di Kota Makassar. Dosen dan mahasiswa melakukan pengabdian kepada masyarakat dengan membantu wajib pajak orang pribadi dan badan dalam mengisi SPT tahunan.


Full Text:

PDF

References


Ariffin, M., & Sitabuana, T. H. (2022). Sistem Perpajakan di Indonesia. Prosiding Serina : Seri Seminar Nasional. https://doi.org/10.24912/pserina.v2i1.19631

Herwanto, T. A., Tinangon, J. J., & Budiarso, N. S. (2021). Analisis Penerapan Tax Planning Dalam Upaya Efisiensi Beban Pajak Penghasilan (Studi Pada Pt. Pasifik Petra Indonesia). Jurnal Riset Akuntansi Dan Auditing "GOODWILL, 12(2), 235–251. https://doi.org/10.35800/jjs.v12i2.36405

Hidayat, I., & Damayanti, A. A. (2024). Pengaruh Pengetahuan Pajak Dalam Wajib Pajak terhadap Kegiatan Usaha. Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 6(3), 3121–3133. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v6i3.5025

Parso. (2020). Pengaruh Pelayanan, Pemeriksaan dan Sanksi Pajak Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Depok Cimanggis). Jurnal Manajemen, Organisasi Dan Bisnis Kompleksitas, 09(02), 55–65. https://doi.org/10.56486/kompleksitas.vol9no02.118

Tobing, E. G. L., & Kusmono. (2022). Modernisasi Administrasi Perpajakan: NIK Menjadi NPWP. JPI : Jurnal Pajak Indonesia, 6(2), 183–193. https://doi.org/10.31092/jpi.v6i2.1674




DOI: https://doi.org/10.56486/swadimas.vol2no2.618

Article Metrics

Abstract view : 84 times
PDF - 45 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Safria Syarifuddin, Sri Nirmala Sari, Ilham, Rukminih Arifin, Veronika Sari Den Ka

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

TERINDEKS OLEH :