KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PENGARUH TERHADAP LOYALITAS MINUMAN KEKINIAN DI JAKARTA

Citra Ayu Lestari, Budi Suryowati

Abstract


One of the current drinks that is currently popular is the HAUS! This research aims to determine the influence of brand image, price, and distribution on customer loyalty directly and indirectly through customer satisfaction as an intervening variable for HAUS! in Jakarta. The number of samples in this research was 100 respondents using nonprobability purposive sampling techniques. Data was collected through distributing questionnaires. The analysis method used is (Structural Equation Modeling-Partial Equation Modeling) SEM-PLS using SmartPLS 3.0 software. The research results show that price and distribution influence customer satisfaction with HAUS!  Brand Image has no effect on Customer Satisfaction with HAUS! Price and distribution do not have a direct effect on loyalty. Brand image has a direct effect on loyalty. Satisfaction does not mediate brand image on customer loyalty. HAUS! Products and satisfaction mediate price and distribution on HAUS! Product customer loyalty. Customer satisfaction influences HAUS!.

Salah satu minuman kekinian yang sedang hits di Jakarta adalah produk Haus!. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Citra Merek, Harga, dan Distribusi Terhadap Loyalitas Pelanggan baik secara langsung maupun tidak langsung melalui Kepuasan Pelanggan sebagai Variabel Intervening Produk Haus! di Jakarta. Jumlah sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 100 responden dengan menggunakan teknik pengambilan nonprobability purposive sampling, dengan kriteria konsumen yang berdomisili di Jakarta dan pernah membeli minuman Haus! sebanyak minimal dua kali selama 3 bulan terakhir. Data dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner. Metode analisis yang digunakan (Structural Equation Modelling-Partial Equation Modelling) SEM-PLS dengan menggunakan software SmartPLS 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Harga dan Distribusi berpengaruh terhadap Kepuasan Pelanggan Produk Haus!  sedangkan Citra Merek tidak berpengaruh terhadap Kepuasan Pelanggan Produk Haus! Harga dan distribusi tidak berpengaruh secara langsung terhadap loyalitas sedang Citra merek berpengaruh secara langsung terhadap Loyalitas.   Kepuasan tidak memediasi citra merek terhadap loyalitas pelanggan Produk Haus! dan kepuasan memediasi harga dan distribusi terhadap loyalitas pelanggan Produk Haus!. Kepuasan pelanggan berpengaruh terhadap loyalitas Produk Haus!


Full Text:

PDF

References


Adventa, E. (2018). Meneguh Cuan Segar Minuman Kekinian. Kontan.Co.Id. https://peluangusaha.kontan.co.id/news/meneguh-cuan-segar-minuman-kekinian

Ekarina. (2020). Raih Pendanaan Rp 30 M, Startup Haus! Ambisi Berekspansi 3.000 Gerai. Katadata.Co.Id. https://katadata.co.id/ekarina/brand/5fd33b229ea27/raih-pendanaan-rp-30-m-startup-haus-ambisi-berekspansi-3000-gerai

Farizan, N., Rohman, F., & Hussein, A. S. (2019). The Effect of Brand Identity, Brand Image, and Perceived Value on Loyalty With Customer Satisfaction As Mediation Variable for Costumer Fresh Juice Bintaro. Jurnal Aplikasi Manajemen, 17(1), 127–132. https://doi.org/10.21776/ub.jam.2019.017.01.14

Ghozali, I., & Latan, H. (2015). Partial Least Squares : Konsep, Teknik dan Aplikasi Menggunakan Program SmartPLS 3.0. Semarang : BP Undip.

Kotler, P., Keller, K. L., & Chernev, A. (2022). Marketing Management. In Global Edition (16th ed.). Pearson Education Limited.

Nurnilasari, N., Kusumah, A. I., & Koswara, D. (2021). Analisis Distribusi Produk Buah-Buahan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada UD Sumber Mangga Cirebon. Jurnal Cendekia Jaya, 3(2), 79–94.

Priansa, D. J. (2017). Perilaku Konsumen dalam Persaingan Bisnis Kontemporer. Bandung : Alfabeta.

Sari, N., & Siregar, A. P. (2019). Pengaruh Food Quality, Price, Service Quality dan Perceived Value terhadap Customer Loyality pada Restoran Aneka Rasa Jambi dengan Customer Satisfaction sebagai Variabel Intervening. J-MAS: Jurnal Manajemen Dan Sains, 4(2), 368–374. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.33087/jmas.v4i2.121

Schiffman, L. G., & Wisenblit, J. (2015). Consumer Behavior. New Jersey : Pearson Education Inc.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Bisnis. Penerbit Alfabeta Bandung.

Tjiptono, F., & Chandra, G. (2017). Pemasaran Strategik : Mengupas Pemasaran Strategik, Branding Strategik, Customer Satisfaction, Strategi Kompetitif hingga e-Marketing. Yogyakarta : Andi




DOI: https://doi.org/10.56486/kompleksitas.vol12no2.389

Article Metrics

Abstract view : 109 times
PDF - 63 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

TERINDEKS OLEH :