PENERAPAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN PEGAWAI TERBAIK DI DESA BATUSUMUR

Dena Ganjar Puscefa, Shinta Siti Sundari, Evi Dewi Sri Mulyani

Abstract


This research aims to develop a Decision Support System (DSS) using the Simple Additive Weighting (SAW) method to select the best employees in Batusumur Village. This research applies a qualitative method with a descriptive approach. Data collection was conducted through direct observation and interviews. The research results in a DSS that evaluates employees based on five main criteria: work quality, productivity, cooperation, responsibility, and attendance. Each criterion is assigned a weight according to its level of importance. The SAW method was chosen because of its ability to manage various criteria and produce rankings of employees from the highest to the lowest performers. The system was built with PHP and MySQL. The built system has proven to increase efficiency and accuracy in the employee ranking process, reduce bias and human errors, and accelerate decision-making.

Penelitian ini bertujuan untuk  mengembangkan Sistem Pendukung Keputusan (DSS) mempergunakan metode Simple Additive Weighting (SAW) untuk memilih pegawai terbaik di Desa Batusumur. Penelitian ini menerapkan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi langsung wawancara. Hasil penelitian berupa DSS yang mengevaluasi pegawai berdasarkan lima kriteria utama, yaitu kualitas kerja, produktivitas, kerjasama, tanggungjawab, serta kehadiran. Masing-masing kriteria diberi bobot sesuai tingkat kepentingannya. Metode SAW dipilih karena kemampuannya dalam mengelola berbagai kriteria dan menghasilkan peringkat pegawai dari yang berkinerja terbaik hingga yang terendah. Sistem yang dibangun dengan PHP dan MySQL. Sistem yang dibangun terbukti meningkatkan efisiensi dan akurasi dalam proses pemeringkatan pegawai, mengurangi bias dan kesalahan manusia, serta mempercepat pengambilan keputusan.


Full Text:

PDF

References


Anardani, S., & Putera, A. R. (2019). Analisis Pengujian Sistem Informasi Website E-Commerce Manies Group Menggunakan Metode Blackbox Functional Testing. Prodising Seminar Nasional Hasil Penelitian.

Arhami, M., Husaini, Huzaeni, Salahuddin, & Rudi, F. Y. (2023). Metodologi Penelitian Untuk Teknologi Informasi dan Komputer. Yogyakarta : Andi.

Bashori, M. (2021). Sistem Pemilihan Pegawai Terbaik Pada Kantor Desa Jeraksari Kecamatan Pulokulon Menggunakan Metode Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution. Prodi Teknik Informatika Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi Universitas Semarang.

Gustaman, R. J., Hikmatyar, M., & Mufizar, T. (2024). Pemilihan Karyawan Teladan Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) dan Technique For Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) Studi Kasus : Puskesmas Salopa. JEIS: Jurnal Elektro Dan Informatika Swadharma, 4(2), 37–47. https://doi.org/10.56486/jeis.vol4no2.462

Hidayat, C. R., Mufizar, T., Mulyani, E. D. S., & Meriana, M. (2023). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Pegawai Desa Cisayong Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW). SISITI : Seminar Sistem Informasi Dan Teknologi Informasi, 12(2), 175–193. https://ejurnal.undipa.ac.id/index.php/sisiti/article/view/1339

Khoiriyah, K., Sugiyono, & Ningtyas, S. (2024). Sistem Informasi Penilaian Kinerja Sales Untuk Menentukan Pemberian Reward Bulanan dan Tahunan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting Pada PT Alfa Sentra Automation. JRIS : Jurnal Rekayasa Informasi Swadharma, 4(2), 47–60. https://doi.org/10.56486/jris.vol4no2.558

Putri, S. S., Ani, Y. A., & Terttiaavini. (2023). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Pegawai Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus Badan Narkotika Nasional Kabupaten Ogan Komering Ilir). JNKTI : Jurnal Nasional Komputasi Dan Teknologi Informasi, 6(3), 374–379. https://doi.org/10.32672/jnkti.v6i3.6319

Sudiantini, D., Naiwasha, A., Izzati, A., Ayunia, A., Putri, B., & Rindiani, C. (2023). Penggunaan Teknologi Pada Manajemen Sumber Daya Manusia Di Dalam Era Digital Sekarang. Digital Bisnis : Jurnal Publikasi Ilmu Manajemen Dan E-Commerce, 2(2), 262–269. https://doi.org/10.30640/digital.v2i2.1082




DOI: https://doi.org/10.56486/jris.vol5no1.721

Article Metrics

Abstract view : 29 times
PDF - 21 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


TERINDEKS OLEH :

Â