RANCANG BANGUN APLIKASI POINT OF SALES PADA RUMAH MAKAN HARAPAN BUNDO BERBASIS ANDROID
Abstract
Harapan Bundo is one of the restaurants engaged in the culinary business. The current system at Harapan Bundo restaurant still relies on a manual method, which involves writing on paper and frequently leads to errors while compiling transaction reports. This research aims to design and build an Android-based Point of Sale (POS) application. The system development method uses the iterative waterfall model. The research results in a point-of-sales application built with a flutter framework that can view sales transaction reports, calculate food stock, print transaction receipts, and export sales records in Excel format. The developed application functions effectively and fulfills the requirements for enhancing business development.
Rumah makan Harapan Bundo adalah salah satu rumah makan yang bergerak di usaha kuliner. Sistem berjalan saat ini di rumah makan Harapan Bundo masih memakai cara manual yaitu di tulis di kertas, seringkali ketika perekapan laporan transaksi terjadi kesalahan. Tujuan penelitian ini yaitu untuk merancang bangun aplikasi Point of Sales (POS) berbasis android. Metode pengembangan sistem menggunakan model pengembangan sistem iterative waterfall. Hasil Penelitian berupa sebuah aplikasi point of sales yang dibangun dengan framework flutter yang dapat melihat laporan transaksi penjualan, perhitungan stok makanan, dapa mencetak struk transaksi, ekspor pencatatan penjualan dalam bentuk excel. Aplikasi yang dibangun sudah berjalan baik serta sesuai dengan kebutuhan untuk dapat membantu pengembangan bisnis.
Full Text:
PDFReferences
Ahmad Fauzi, Hayati, U., & M. Basysyar, F. (2022). Perancangan Aplikasi Point of Sales Menggunakan Android Native di UD. Murti Aji Cirebon. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika), 6(2), 446–453. https://doi.org/10.36040/jati.v6i2.5250
Christian, Y., & Kelvin. (2021). Perancangan Dan Penerapan Sistem Pos (Point Of Sale) Berbasis Web Pada Warung Zikry. Conference on Community Engagement Project, 1(1), 61–66. https://journal.uib.ac.id/index.php/concept/article/view/4610
Geni, B. Y., Ramayanti, D., & Ratnasari, A. (2024). Implementasi Sistem Poin of Sale Terintegrasi Berbasis Python. JATI : Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika, 8(4), 4387–4393. https://doi.org/10.36040/jati.v8i4.9934
Nugraha, P. G. S. C., Wardani, N. W., & Sukarmayasa, I. W. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Software Point of Sale (POS) dengan Metode Waterfall Berbasis Web. JST (Jurnal Sains Dan Teknologi), 10(1), 92–103. https://doi.org/10.23887/jstundiksha.v10i1.29748
Pratama, R. Y., & Somya, R. (2021). Perancangan Aplikasi Point Of Sales (POS) Berbasis Android (Studi Kasus: Warkop Vape Salatiga). JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 8(4), 1923–1938. https://doi.org/10.35957/jatisi.v8i4.1218
Putra, H. B. P., & Sancoko, S. D. (2024). Penerapan Sistem Point Of Sale Berbasis Android Untuk Peningkatan Kinerja Usaha. Infotek: Jurnal Informatika Dan Teknologi, 7(1), 195–204. https://doi.org/10.29408/jit.v7i1.23934
Ramadi, S., Yanto, & T.W., A. (2023). Perancangan Aplikasi Point of Sales (POS) di Cafe Rehat dan Singgah Berbasis Android. Jurnal Riset Dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI), 4(1), 105–111. https://doi.org/10.30998/jrami.v4i01.5017
Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Cetakan Ketiga. Bandung : Alfabeta.
Wahid, A. A. (2020). Analisis Metode Waterfall Untuk Pengembangan Sistem Informasi. Jurnal Ilmu-Ilmu Informatika Dan Manejemen STMIK, November.
DOI: https://doi.org/10.56486/jris.vol5no1.666
Article Metrics
Abstract view : 43 timesPDF - 25 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
TERINDEKS OLEH :






