RANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG ALAT TULIS KANTOR (ATK) BERBASIS WEB PADA PT SUMBER NIAGA PRATAMA

Jelman Nasri, Rahmad Fitri, Jamasto Kurniawan Adi

Abstract


One of the pieces of information needed by the company is inventory information. The warehouse department must record every time a transaction occurs, both incoming and outgoing goods and stock of goods. This requires accuracy from the warehouse department so that there are no errors in the stock request report which will be a problem for the company. PT. Sumber Niaga Pratama is a company engaged in trading office stationery. Currently often experience error information in its inventory system. These information errors resulted in delays in preparing stock reports, usage, and ordering of goods. The purpose of this research is to design a web-based inventory information system (ATK). The research method used is field research, with data collection techniques through observation and interviews. The results of the research are in the form of a prototype of a web-based inventory information system that can be applied at PT Sumber Niaga Pratama..

Salah satu informasi yang dibutuhkan oleh perusahaan yaitu informasi mengenai persediaan barang. Bagian gudang harus mencatat setiap kali terjadi transaksi baik barang yang masuk ataupun barang yang keluar serta stok barang. Hal ini membutuhkan ketelitian dari bagian gudang agar tidak terjadi kesalahan dalam laporan permintaan stok yang akan menjadi masalah bagi perusahaan. PT. Sumber Niaga Pratama adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang perdagangan alat tulis kantor. Saat ini sering mengalami kesalahan informasi dalam sistem persediaannya. Kesalahan-kesalahan informasi tersebut, mengakibatkan lambatnya pembuatan laporan stok, pemakaian dan pemesanan barang. Tujuan Penelitian ini adalah merancang sistem informasi persediaan barang (ATK) berbasis web. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan, dengan teknik pengumpulan data melalui pengamatan dan wawancara. Hasil penelitian berupa purwarupa sistem informasi persediaan barang berbasis web yang dapat diimplementasikan di PT Sumber Niaga Pratama


Full Text:

PDF

References


Bagus Setiawan, A., Rachmawati, W., Taufiq Arrahman, A., Natasyah, N., & Fadil, F. N. S. (2021). Aplikasi Monitoring Stok Barang Berbasis Web Pada PT. Intermetal Indo Mekanika. ADI Bisnis Digital Interdisiplin Jurnal, 2(2), 1–6. https://doi.org/10.34306/abdi.v2i2.254

Dewi, N. P., & Fadlillah, R. A. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Inventori Berbasis Web dan Android. Jurnal Teknologi Informasi, 5(1), 32–41. https://doi.org/10.36294/jurti.v5i1.1791

Imbar, R. V., & Andreas, Y. (2012). Aplikasi Peramalan Stok Barang Menggunakan Metode Double Exponential Smoothing. Jurnal Sistem Informasi, 7(2), 51. https://doi.org/10.24176/simet.v7i1.487

Kumaladewi, Utami, A. (2015). Persediaan Bahan Baku Dan Hasil Produksi Pada PT Gemilang Sinergitama Mandiri. Sistem Informasi, 8(2), 1–13.

Nasri, J., Hiswara, I., & Kosasih, R. (2022). Perancangan Sistem Informasi Persediaan Barang Berbasis Web Dengan Analisa PIECES. Jurnal Rekayasa Informasi Swadharma ( JRIS ), 02(01), 25–31.

Nurbaiti, A., & Efendi, D. (2019). Skripsi : Sistem Informasi Pemesanan Dan Persediaan Bahan Baku Pada Cerahnian. Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia.

Nurlaela, L., Dharmalau, A., & Parida, N. T. (2020). Rancangan sistem informasi inventory barang berbasis web studi kasus pada Cv. Limoplast. Journal Syntax Idea, 2(5). https://doi.org/https://doi.org/10.36418/syntax-idea.v2i5

Solecha, K. (2019). Sistem Informasi Pengelolaan Persediaan Bahan Baku Menggunakan Model Waterfall Pada C V Ginnozu Cipta Komunikasi. Prospektif, 17(2).




DOI: https://doi.org/10.56486/jris.vol3no2.322

Article Metrics

Abstract view : 163 times
PDF - 254 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


TERINDEKS OLEH :